PWI Sidrap; “Itu Bukan dari Kami!”

Proposal Catut Nama Wartawan Beredar Luas, PWI Sidrap; “Itu Bukan dari Kami!”
- calendar_month Jumat, 9 Mei 2025
- visibility 62
- 0Komentar
SIDRAP, Kabarkita.com — Menjelang pelaksanaan Konferensi Cabang (Konfercab) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sidrap tahun 2025, muncul kegaduhan terkait beredarnya proposal permintaan dana yang mencatut nama wartawan dan menyerupai atribut organisasi PWI. Proposal tersebut, yang beredar di kalangan mitra kerja dan instansi di beberapa kecamatan di Sidrap, disebut membawa nama wartawan Sidrap untuk menghimpun sumbangan […]